Skip to main content

Install & konfigurasi Openstack Newton Multinode di Ubuntu 16.04 – Part 3 (Keystone – identity service)

pada part3 ini kita akan membahas keystone sebagai identity service yang berfungsi untuk authentikasi ke semua service di openstack.

semua konfigurasi identity service ini ada di controller node

[CONTROLLER NODE]

sebelum kita mengkonfigurasi identity service kita harus membuat database terlebih dahulu

  • Membuat database keystone

login ke database server mariadb mengunakan root

setelah itu buat database dengan nama “keystone”

kemudian memberikan hak akses ke database keystone

Read More